March 28, 2023

Guncangan gempa Rangkasbitung, dirasakan di The Plaza

JAKARTA-Guncangan gempa Rangkasbitung, Banten, terasa pula di kantor Plaza Indonesia Jakarta, walaupun sifatnya singkat, pegawai Plaza merasakan getaran sekitar pukul 11.43. WIB.

Salah Pegawai Plaza yang merasakan Linda mengatakan, gempa tersebut berlangsung cepat, sehingga dia merasakan cuma sekilas.

“Goyangnya cuma sebentar,” tutur Linda kepada suara merdeka, Selasa (7/7).

Sementara di Twitter, netizen pun juga melaporkan hal yang sama.

Menurut akun Twitter BMKG, pusat gempa berada di Rangkasbitung, Banten. Kekuatannya 5,4 magnitudo.

“Kedalamannya 82 km,” cuit BMKG.











Leave a Reply

Your email address will not be published.